Pengaruh Kombinasi Pemberian Tablet Fe dan Jus Jambu Biji terhadap Kenaikan Kadar Hemoglobin Mahasiswi Jurusan Kebidanan
DOI:
https://doi.org/10.32807/jkt.v3i1.100Keywords:
Zat besi, Tablet Fe, Jus Jambu Biji, Hemoglobin, AnemiaAbstract
Menurut data hasil Riskesdas tahun 2018 presentasi ibu hamil anemia banyak pada usia 15-24 tahun sebesar 84,6%,usia 25-34 tahun sebesar 33,7%, usia 35-44 tahun sebesar 33,6%, dan usia 45-54 tahun sebesar 24%. Dari data tersebut umur tertinggi ibu hamil yang menderita anemia adalah ibu hamil yang berusia remaja yaitu 15-24 tahun. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi pengaruh pemberian tablet Fe dan jus jambu biji terhadap kadar hemoglobin mahasiswi Jurusan Kebidanan Poltekkes Kemenkes Mataram. Rancangan penelitian yang digunakan adalah Quasi Eksperiment dengan menggunakan Pre Post Test control Grup Design. Metode pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan purposive sampling dengan total sampel 30 mahasiwi. Sampel dibagi menjadi 15 orang pada kelompok kontrol diberikan tablet Fe dan 15 orang pada kelompok intervensi diberikan tablet Fe dan jus jambu biji. Data hemoglobin responden dikumpulkan sebelum dan sesudah pemberian intervensi menggunakan Easy Touch Blood Hemoglobin. Analisa data menggunakan uji paired t-test dan independent t-test. Hasil menunjukkan rata-rata kadar hemoglobin mahasiswi yang hanya mendapatkan tablet Fe sebesar 0,20 gr/dL. Rata-rata kadar hemoglobin mahasiswi yang mendapatkan tablet Fe dan jus jambu biji sebesar 0,76 gr/dL. Hasil uji statistik menggunakan independent t test diperoleh p value yaitu 0,000. Dapat disimpulkan bahwa pemberian Fe kombinasi jambu biji lebih efektif untuk meningkatkan kadar hemoglobin daripada pemberian Fe saja.
References
Adyani, I, K., Yulinah. E., Sigit J. I. K., Fisheri N., Insanu M., 2004, Efek Ekstrak Daun Jambu Biji Daging Buah Putih dan Jambu Biji Daging Buah Merah sebagai Antidiare, Acta Pharmaceutica Indonesia, (1).
Emut ,HM., Siti,SM., Endang, A .(2018) . Pengaruh Pemberian Tablet Fe Terhadap Perubahan Kadar Hb Pada Remaja Putri di Pondok Pesantren Miftahulkhoertasikmalaya tahun 2018.
Hadiati & Apriyanti.(2015). Bertanam Jambu Biji di Pekarangan. Jakarta: Agriflo.
Marlina, H., & Putriyana, W. (2015).Pemberian Tablet Fe dan Jus Jambu Biji pada Remaja Putri
Premalatha, T., Valarmathi, S., Parameshwari, S., Jasmine, S.S., Kalpana, S., (2012). Prevalence of Anemia and its Associated Factors among Adolesent School Girls In Chennai, Tammil Nadu, India. Epidemiology Open Access.(Online), Vol.2 No.2, (http://dx.doi.org.10.4172/2161-1165.1000.118, diakses 14 Januari 2020).
Profil Kesehatan Dinas Kesehatan Kota Mataram, 2019.
Rhamnosa. 2008. Kenali Si Vitamin C. http://rhamnosa.wordpress.com. 12 Maret 2018 (14.11)
Riskesdas. 2013. Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Kementerian Kesehatan RI. 2013. Riset Kesehatan Dasar (RISKESDAS) tahun 2013.
Sianturi, C. 2012. Pengaruh Vitamin C pada Penyerapan Zat Besi Non Heme.Medan: FMIPA UNM.
Supplementation in Adolescent Girls – An Effective Nutritional Measure for the Management of Iron Deficiency Anaemia. Diakses tanggal 21Januari 2020 dari http://dx.doi.org/10.5539/gjhs.v5n3p188 Survey of Iron Suplementation Consumption and its Related Factors inHigh School Students in Southeast Iron, 2015. Diakses tanggal 21 Januari 2020 dari http://dx.doi.org/10.21315/mjms2016.23.5.8
Utama, T. A., Listiana, N., & Susanti, D. (2013).Perbandingan Zat Besi dengan dan Tanpa Vitamin C terhadap Kadar Hemoglobin Wanita Usia Subur Comparison Effect of Iron with and without Vitamin C to Age Hemoglobin Levels among Women of Reproductive Age. Jurnal Kesehatan Masyarakat Nasional, 7(8), 344–348.
Wirawan, Susilo. dkk. 2015 Pengaruh Pemberian Tablet Besi dan TabletBesi Plus Vitamin C Terhadap Kadar Hemoglobin Ibu Hamil.
Wirawan, dkk.2015. Pengaruh Tablet Besi Dan Tablet Besi Plus Vitamin C Terhadap Kadar Hemoglobin Ibu Hamil. Bulletin Penelitian System Kesehatan. Vol. 18. No. 3
Witjaksono. (2014). Vitamin c pada buah lebih bagus ketimbang suplemen. http:// www.suara.com/health/2014/12/06/170000/ vitamin-c-pada-buah-lebih-bagus-ketimbangsuplemen. diakses 07 Januari 2020
Yusnaini.2014.Pengaruh Konsumsi Jambu Biji (Psidium Guajava.L)Terhadap Perubahan Kadar Hemoglobin Pada Ibu Hamil Anemia Yang Mendapat Suplementasi Tablet Fe (Studi Kasus Kasus Ibu Hamil di Wilayah Kerja Puskesmas Kecamatan Indrapuri Kabupaten Aceh Besar Propinsi Aceh). Tesis Program Pascasarjana Undip.
Downloads
Additional Files
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.